Bagikan Sembako, Mizan Amanah Bantu Pesantren Bait Alquran Tangerang

Laznas Mizan Amanah memberi bantuan sembako kepada Pesantren Panti Sosial Asuhan Bait Alquran Mulia, Kota Tangerang Selatan, (25/4). Sekaligus bantuan lain yang dibutuhkan dalam mencegah penyebaran covid-19.

Bantuan sendiri diberikan oleh Manajer Pemberdayaan Laznas Mizan Amanah, Dodi Mulyana. “Kita bagikan sembako, handsanitizer, dan yang lainnya untuk pesantren ini,” tuturnya, diamini Direktur Laznas Mizan Amanah, Budi Suhendar.

Pihak pesantren sangat antusias menerima bantuan dari Mizan Amanah kemarin. Karena memang bantuan tersebut begitu bermanfaat bagi pesantren. Bantuan sendiri diterima oleh Ahmad Nurkholis, sebagai pengasuh pondok pesantren Bait Alquran.

Kondisi pandemi covid-19 seperti sekarang ini memang membuat banyak pihak merasa terdampak, apalagi masyarakat menengah ke bawah. Pun dengan lembaga-lembaga sosial atau pesantren yang merasakan dampak dari kondisi seperti ini.

Terutama kondisi ekonomi yang dirasa semakin tak menentu. Malah pendapatan mereka cenderung menurun drastis.

Inilah saatnya kita bersatu. Membantu satu sama lain. Berbagi dengan saudara-saudara kita yang sangat membutuhkan.

Terima kasih kepada donatur atau para dermawan yang telah berdonasi dan mempercai Laznas Mizan Amanah. Semoga Allah Swt membalasnya dengan berlipat ganda. (*)


Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

20 − 5 =

Kolaborasi kebaikan untuk kemaslahatan bersama.

Wujudkan cita-cita generasi untuk masadepan bangsa.

Relawan
0 +
Program
0
Penerima Manfaat
0 k+
John Doe
John Doe@username
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
John Doe
John Doe@username
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.
John Doe
John Doe@username
Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit. Ut elit tellus, luctus nec ullamcorper mattis, pulvinar dapibus leo.

Ringankan Kebaikan, Beratkan Timbangan.

Kami berkomitmen untuk memberikan dampak nyata bagi masyarakat, terutama anak yatim dan kaum dhuafa.

Investasikan kepedulian Anda untuk masa depan mereka yang lebih baik. Jadilah bagian dari perubahan, uluran Anda adalah kunci harapan mereka.

Newsletter

Dana yang didonasikan melalui Mizan Amanah bukan bersumber dan bukan untuk tujuan pencucian uang (money laundry), termasuk terorisme maupun tindak kejahatan lainnya.

Download Aplikasi:

2025 © Mizan Amanah. All Rights Reserved.

Loading...